.::Berbagi Ilmu Komputer dan Pendidikan::.
Loading...

Apa itu Swish Max ?

NUR WAHID | 1/01/2015 08:53:00 AM | | Dilihat 0 kali 0 Komentar
Swish Max, adalah program aplikasi lengkap untuk pembuatan animasi berbasis flash player (sebuah program aplikasi pengoperasi suatu animasi sederhana, permainan digital dan berbagai perangkat yang menggunakan multimedia) (SWiSHzone.com Pty. Ltd, 2007).
Swish Max digunakan untuk membuat beragam animasi yang menarik dan penuh kreasi tanpa menggunakan program aplikasi Adobe Flash (generasi ke-sembilan dari macromedia
flash yang merupakan program aplikasi perintis penghasil aplikasi berbasis flash).

Tampilan muka  program aplikasi Swish Max2


Swish Max memudahkan pengguna dalam membuat dan mengembangkan program animasi dengan menggunakan teks, gambar, grafik, video dan suara secara kompleks dan terintegrasi.
 
Seiring populernya penggunaan media pembelajaran berbasis flash, Swish Max juga sering digunakan sebagai program aplikasi pembuatan media presentasi atau media pembelajaran interaktif. Swish Max dikembangkan oleh SWiSHzone.com Pty. Ltd Sejak tahun 1999.

Pengembangan program aplikasi Swish Max di awali dari generasi SWiSH Lite, SWiSH2, SWiSH Max dan kemudian Swish Max2. SWiSH Max versi 2 atau Swish Max2 adalah generasi SWiSH Lite yang diperkenalkan oleh SWiSHzone.com Pty. Ltd, sejak tahun 2007 sebagai penyempurnaan dari Swish Max (versi pertama). Kemudian setelah itu dirilis SWiSH Max3 dengan fitu tambahan seperti  knife drawing tool, advanced shape operations, dan ActionScript 2.0 classes. Rilis terakhir SwiSH Max baru-baru ini adalah SWiSH Max4, dengan tambahan fitur : Morphing / shape tweening, Blend Effects, Filter Effects, Line Styles and Gradient, dan masih banyak  lagi.  


Perangkat-perangkat pada program aplikasi Swish Max2

Adapun perangkat-perangkat penggunaan (tools) pada tampilan muka program Swish Max2 yaitu terdiri atas jendela (panel):
  • Main Menu (Menu utama): terletak di bawah baris judul, berisi perintah-perintah atau opsi pengeditan dari keseluruhan perangkat (tools) pada Program Swish Max2. 

  • Toolbox : berisi perangkat-perangkat yang digunakan untuk menggambar dan mengedit objek pada area kerja (workspace).

  •  Layout Panel: digunakan untuk mengatur dan mengedit objek di dalam movie, menampilkan Movie, scene atau efek animasi yang telah dibuat oleh pengguna.

  • Script Panel: jendela yang digunakan pengguna untuk memberikan perintah aksi terhadap suatu objek animasi atau objek variabel, menggunakan bahasa pemograman (script).

  • Timeline: digunakan untuk mengontrol waktu penampilan efek animasi setiap objek.
  • Tool Bar : berisi perangkat-perangkat yang dapat digunakan sebagai alternatif perintah yang terdapat pada menu utama.

  • Panels : terdiri dari jendela fleksibel (dapat dipindah-posisikan) yang dapat digunakan untuk mengontrol berbagai opsi dan pengaturan.

  • Status Bar:  terletak di bagian bawah jendela kerja Swish Max2. Baris ini menampilkan infromasi cara menggunakan perangkat yang sedang digunakan.

  • View Options: digunakan untuk mengatur skala dan penyesuian jaringan kotak-kotak (grid) pada area kerja.
Adapun dalam proses pembuatan Animasi dan Simulasi, penulis menggunakan Aplikasi Swish Max mulai dari Swish Max2, Swish Max3, dan Swish Max4. 


 Tertarik untuk mencobanya silahkan di download file nya :


Berikut Link Downloadnya :


Cara Patchya:
    1.   Extrak Patch-SWiSH Max4.rar
    2.   Copy Patch-SWiSH Max4.exe ke C:\Program Files (x86)\SWiSH Max4 atau             
    C:\Program Files\SWiSH Max4 (Pokoknya tempat di Instalnya SwisMax)
    3.  Jalankan Patch-SWiSH Max4.exe
    4.   Contreng pada SWiSH Max 4(yang Paling Atas)
    5.   Klik Patch
    6.   Selesai, SwishMax4 anda sudah Full Version

Post By : NUR WAHID | Ilmu Komputer dan Pendidikan

Terimah Kasih telah membaca artikel Apa itu Swish Max ?. Yang ditulis oleh NUR WAHID .Pada hari Kamis, 01 Januari 2015. Jika anda ingin sebarluaskan artikel ini, mohon sertakan sumber link asli. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar. Trimakasih

Bagikan Artikel :
Komentar
0 Komentar

Silahkan Tinggalkan Komentar yang Relevan dan Sopan

- Gunakanlah Kata-kata yang baik, Sopan dan Santun
- Di larang Keras Berkomentar yang Berbau SARA ,Pornografi,Pelecehan dan Kekerasan

My Link

 
Visit Us : Contact US | Disclaimer | Term Of Service | Privacy Policy | Sitemap
Copyright © 2012. Ilmu Komputer dan Pendidikan - All Rights Reserved
www.nurwahid.id by NUR WAHID