Ada banyak aplikasi yang bisa dipakai untuk memotong (crop) dan mengubah ukuran (resize) foto, salah satu contohnya Photoshop. Tetapi, tidak semua orang bisa menggunakan aplikasi ini. Untungnya, masih ada aplikasi lain yang bisa dipakai untuk melakukan pekerjaan yang sama.
Aplikasi lain yang saya maksudkan adalah Microsoft Paint, aplikasi edit foto dan sketsa sederhana bawaan Windows, hampir semua versi Windows membawa piranti lunak yang satu ini. Langsung saja, mari kita coba
Aplikasi lain yang saya maksudkan adalah Microsoft Paint, aplikasi edit foto dan sketsa sederhana bawaan Windows, hampir semua versi Windows membawa piranti lunak yang satu ini. Langsung saja, mari kita coba
Buka Aplikasi Paint Anda

- Seperti di langkah pertama di atas, klik menu File – Open, lalu pilih foto yang hendak diubah ukurannya.

- Setelah gambar dibuka, sekarang klik menu Resize.

- Saat muncul jendela baru, pilih Pixels dan ubah ukuran lebar dan tinggi foto sesuai dengan kebutuhan. Jika sudah tepat, klik tombol Ok.
Segera setelah tombol OK diklik, ukuran gambar akan berubah sesuai dengan yang sudah ditentukan. Jika ternyata ukurannya tidak sesuai, tinggal Undo atau CTRL + Z dan ulangi langkah sebelumnya.
sumber:https://dailysocial.id
Post By : NUR WAHID | Ilmu Komputer dan Pendidikan
